
flip the bird
Arti
- Memberikan seseorang jari tengah sebagai ungkapan kemarahan
- Menunjukkan sikap yang tidak sopan dengan menunjukkan jari tengah
Contoh
Fed up of his boss constantly shouting at him and criticizing him, he flipped him the bird and quit.
Muak dengan bosnya yang selalu berteriak dan mengkritiknya, dia mengacungkan jari tengah dan berhenti bekerja.
That guy just flipped me off. I’m going to kick him.
Orang (lelaki) itu benar-benar tidak sopan kepadaku. Aku akan menendangnya.
I accidentally dropped his stuff from his table, and he flipped me the bird.
Saya tidak sengaja menjatuhkan barangnya dari meja, dan dia mengacungkan jari tengahnya kepadaku.
Asal usul
Idiom ‘flip the bird’ berasal dari tahun 1860-an, meskipun sepertinya jauh lebih tua, setidaknya sejak abad ke-12.